Workshop Penyusunan Self Assessment Report (SAR) ACQUIN Prodi Administrasi Publik

Pontianak.FISIPUNTAN. Workshop Penyusunan Self Assessment Report (SAR) ACQUIN Prodi Administrasi Publik Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Tanjungpura (UNTAN) menyelenggarakan Workshop Penyusunan Self Assessment Report (SAR) ACQUIN untuk Program Studi Administrasi Publik bersama Program Studi Sarjana Hukum Fakultas Hukum UNTAN pada 22-23 Desember 2024. Kegiatan ini merupakan bagian dari rangkaian Program Revitalisasi Perguruan Tinggi Negeri (PR-PTN) Tahun 2024 yang bertujuan mendukung akreditasi internasional.

(more…)

Dekan Dukung Gerakan Literasi

FISIPUNTAN, Pontianak. Dekan Dukung Gerakan Literasi Masyarakat, ditegaskan Dr.Herlan, S.Sos, M.Si saat memberikan sambutan Dekan FISIP UNTAN pada giat  bimbingan teknis (bimtek) implementasi program gerakan literasi.

Bimtek yang diselenggarakan Dosen Ilmu Administrasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tanjungpura (FISIP UNTAN) dilaksanakan Rabu (11/10/23) pada waktu pagi hingga sesi siang hari di Laboratorium Komputer fakultas.

(more…)

Pelatihan Analisis Kebijakan Pemprov Kalbar. Dosen FISIP Untan memberikan Pelatihan Metodologi Analisis Kebijakan Publik kepada pejabat

Pelatihan Analisis Kebijakan Pemprov

FISIPUNTAN, Pontianak. Pelatihan Analisis Kebijakan Pemprov Kalbar. Dosen FISIP Untan memberikan Pelatihan Metodologi Analisis Kebijakan Publik kepada pejabat fungsional analis kebijakan di lingkungan Pemerintah Provinsi  Kaimantan Barat.

Kegiatan pelatihan ini dilaksanakan pada tanggal 10 s.d 14 Juli 2023 bertempat di Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Provinsi Kalimantan Barat.

(more…)

Antropologi Membincangkan Masyarakat Perbatasan

Antropologi Membincangkan Masyarakat Perbatasan

Pontianak, Fisipnews. Antropologi Membincangkan Masyarakat Perbatasan Pada hari Rabu (3/04/2017), mahasiswa Antropologi Sosial FISIP Universitas Tanjungpura peserta mata kuliah Etnografi Perbatasan mengadakan perkuliahan di luar kelas yaitu di taman Museum Kalimantan Barat. Berharap pembelajaran lebih berwarna dengan suasana yang santai dan terutama mengkaitkan dengan realitas, maka diundang praktisi profesional untuk mengisi perkuliahan di Prodi Antropologi Sosial. Hadirnya praktisi profesional diharapkan bisa menjadi jembatan antara teori dan praktik

(more…)