Kompetensi Keilmuan yang Mumpuni Modal Dasar Hadapi Persaingan Global

Kompetensi Keilmuan yang Mumpuni Modal Dasar Hadapi Persaingan Global

RIAU – Kompetensi Keilmuan yang Mumpuni Modal Dasar Hadapi Persaingan Global.

Dalam menghadapi persaingan global yang semakin ketat, khususnya di dunia kerja, lulusan Perguruan Tinggi haruslah memiliki kompetensi keilmuan yang mumpuni. Hal ini disampaikan oleh Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Mohamad Nasir dihadapan ratusan wisudawan dan civitas akademik Fakultas Ekonomi Universitas Riau (Unri) pada Rabu, (19/4).

(more…)

Program Internasional dan Beasiswa Dari Yangzhou Polytechnic College (YPC)

Program Internasional dan Beasiswa Dari Yangzhou Polytechnic College (YPC)

TAWARAN PROGRAM INTERNASIONAL DAN BEASISWA
DARI YANGZHOU POLYTECHNIC COLLEGE (YPC), PROPINSI JIANGSU
REPUBLIK RAKYAT TIONGKOK (RRT)

Pemerintah Kota Yangzhou melalui Kantor Urusan Luar Negeri (Yangzhou Foreign Affairs Office) menyampaikan tawaran program internasional dan beasiswa dari Yangzhou Polytechnic College (YPC) untuk pelajar Indonesia.

Penawaran program internasional dan beasiswa tersebut dikhususkan bagi jenjang pendidikan sarjana (S1) yang meliputi 5 (lima) bidang studi, yaitu:

(more…)

Rakernas Protokol : Tingkatkan Kapasitas Protokol di Lingkungan Kemenristekdikti

Rakernas Protokol : Tingkatkan Kapasitas Protokol di Lingkungan Kemenristekdikti

Yogyakarta – Rakernas Protokol : Tingkatkan Kapasitas Protokol di Lingkungan Kemenristekdikti. Protokol menjalankan peran yang tidak mudah, butuh dedikasi dan komitmen yang tinggi dalam menjalani setiap tugasnya. Tuntutan kerja yang tinggi sangat melekat dengan keseharian seorang protokoler.

Hal ini disampaikan, Staf Ahli Bidang Infrastruktur, Hari Purwanto, saat membuka Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Protokol di Lingkungan Kementerian, Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Kemenristekdikti) yang berlangsung di Hotel Sheraton, Yogyakarta, Senin (17/04).

(more…)

Sosialisasi Bidikmisi: Kabupaten Seluma, Bengkulu

Sosialisasi Bidikmisi: Kabupaten Seluma, Bengkulu

Seluma – Belmawa. Sosialisasi Bidikmisi: Kabupaten Seluma, Bengkulu. Setiap masyarakat memiliki kesempatan yang sama untuk memperoleh pendidikan. Luasnya negara kepulauan Indonesia mungkin menjadi kendala dalam menjangkau seluruh generasi muda, namun pemerintah melalui Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi tidak membiarkan kendala-kendala baik secara geografis maupun ekonomi menghalangi mereka untuk selangkah lebih maju dalam meraih mimpi mereka. Segala upaya dilakukan untuk memastikan pemerataan pendidikan, agar bibit-bibit calon pemimpin bangsa dapat melanjutkan ke jenjang pendidikan yang lebih tinggi.

(more…)